70 Trik Pintar Plus Manipulasi Photoshop
By:"Catur HP"
Published on 2010-01-01 by GagasMedia
Di sini, kamu akan mendapatkan 70 trik mengolah foto dan berbagai variasi manipulasi foto. Mulai dari pengenalan tools Photoshop, membuat shortcut sendiri, dan menggunakan efek filter dan plug-ins. Untuk membuat foto biasamu jadi luar biasa, kamu tinggal ikuti saja langkah demi langkah sederhana dalam buku ini, seperti: utak-atik warna foto dan background, memberi berbagai efek pada foto, sampai menyisipkan pesan suara. -GagasMedia-
This Book was ranked 16 by Google Books for keyword trik photoshop.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar